Sabtu, 29 Oktober 2016

Anaconda Hijau

Anaconda Hijau
  Anaconda merupakan ular terbesar di dunia yang hidup di sungai amazon. Anaconda hijau jauh lebih berat. Umumnya, jenis betina lebih besar dari jenis jantan. Beratnya bisa mencapai 250 kilogram, panjang sampai sembilan meter dan dia meternya sampai 30 cm.

  Reptil raksasa ini tidak berbisa namun menggunakan kekuatan otot besarnya menekan dan membuat mati lemas mangsanya. Anaconda sanggup memangsa rusa, buaya air tawar, bahkan binatang jaguar. Lebih suka hidup di cabang dari anak sungai amazon, dengan perairannya yang dangkal sehingga anaconda bisa diam-diam menyelinap kearah mangsanya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar